Clodeo Cart
Kini tidak usah khawatir lagi, karena fitur Clodeo Cart akan memudahkan bisnis online kamu jadi jauh lebih efektif dan efisien. Clodeo Cart bisa membuat kamu meringankan pekerjaan, seperti saat membuat order online dengan membiarkan pelanggan menginput pesanannya secara mandiri.
Lakukan Penjualan dengan Form Order Tanpa Akun di Clodeo Cart!
Dengan fitur Clodeo Cart, kamu dengan mudah dapat membagikan produk berupa link kepada pelanggan yang berisi form pemesanan yang dapat dilengkapi tanpa akun! Dimana ini dapat memberikan kemudahan juga kecepatan untuk pemesanan produk seperti halnya mendapatkan penjualan dari web order atau order online
Notifikasi Pesanan dan Pembayaran
Ada pesanan dari pelanggan kamu? Tenang aja, notifikasi di Clodeo Cart memudahkan kamu mendapatkan pesan secara langsung. Begitu juga saat pelanggan melakukan Konfirmasi Pembayaran, kamu akan mendapatkan informasinya dengan cepat!
Membuat Kupon Diskon Sendiri
Ingin memberikan diskon kepada pelanggan kamu yang setia? Yuk buat kupon diskon sendiri sesuai syarat-syarat yang kamu inginkan dengan Kupon Diskon! Tinggal buat dan bagikan kode kuponnya ke pelanggan. Mudah kan?
Atur Ekspedisi dan Produk Secara Mandiri
Kamu bisa pilih ekspedisi sesuai yang diinginkan saja. Sehingga saat melakukan order, pelanggan bisa langsung melihat ongkos kirim yang akan dia bayar. Dan kamu juga bisa memilih produk mana saja yang bisa kamu share ke pelanggan kamu!
Lakukan Konfirmasi Pembayaran dengan Mengisi Form
Jika pelanggan sudah melakukan pembayaran, ia bisa mengisi form konfirmasi pembayaran yang telah disediakan sehingga orderan bisa kamu proses dengan segera.
Kenapa Kamu Harus Pakai Clodeo Cart?
Di samping fitur-fitur andalannya, ada pula beberapa keunggulannya
yang dapat kamu intip untuk melengkapi Clodeo Cart
Pembatalan Order Otomatis
Pelanggan tidak melakukan pembayaran sampai waktu yang telah ditentukan? Tenang, kamu bisa mengaktifkan opsi Auto Cancel di fitur Web Order!
Support Cash On Delivery (COD)
Tenang aja, di Clodeo Cart kamu tetap bisa mendapatkan layanan COD dari SiCepat dan SAP Express, lho! Jadi dengan Clodeo Cart melakukan COD semakin lebih mudah, bukan?
Order dan Nomor Resi Akan Tercatat Otomatis
Orderan dan nomor resi SiCepat dan SAP Express tercatat secara otomatis di akun Clodeo kamu. Jadi, kamu tidak perlu lagi ribet-ribet membuat nomor resi, karena Clodeo selalu membantu kamu dalam segala hal.
Biaya tambahan
Jika kamu punya biaya tambahan seperti biaya menambah bubble wrap atau penambahan biaya COD, kamu bisa menambahkannya pada bagian Biaya Tambahan.
Google Analytics
Hubungkan akun Google Analytics dengan Clodeo Cart agar kamu mendapatkan informasi-informasi yang bersangkutan dengan penjualan toko online kamu melalui Clodeo Cart.
Catat Order Lebih Cepat dan Mudah
Jika pelanggan telah melakukan pembayaran, maka secara otomatis kamu akan mendapatkan informasi penjualan langsung pada aplikasi Clodeo, lho!
Kode unik untuk pembayaran
Kode unik ini bisa kamu tambahkan atau kurangi nilai pembayaran penjualannya, sehingga proses verifikasi pembayaran dapat dilakukan dengan lebih cepat dan akurat.
Menampilkan nomor WhatsApp
Nomor whatsapp kamu bisa muncul di halaman checkout Cart, jadi kalau pembeli mau bertanya, bisa langsung ke WhatsApp penjualnya.
Facebook Pixel
Hubungkan Facebook Pixel dan Clodeo Cart agar kamu tau ada berapa banyak user yang membuka linknya, hingga berapa banyak yang melakukan pembayaran melalui Clodeo Cart.